Tuesday 25 March 2014

Gitaris Terbaik 2013

Selamat siang menuju sore D'ers sejati,, sudah pada pulang bekerja atau masih sibuk kerja nih,? lagi sibuk atau gak sibuk,,sempetin ya buka Blog sederhana MCD.hehehe :)
Kali ini saya akan sedikit memberikan informasi tentang Gitaris terbaik 2013. Kenapa gitaris,??? karena seorang Gitaris biasanya menjadi ikon penting dalam sebuah band.
Langsung aja D'ers simak ulasan lengkapnya di bawah ini :

Dalam sebuah acara yang bertajuk 3rd Annual Loudwire Music Award,, memberikan kesempatan bagi para pencinta dan mungkin pengamat musik untuk memberikan vote mereka. Dan dibawah ini ada 10 nama calon Gitaris terbaik.
  • Jerry Cantrell (Alice in Chains)
  • Jim Root (Stone Sour / Slipknot)
  • John 5 (Rob Zombie)
  • John Petrucci (Dream Theater)
  • Luc Lemay (Gorguts)
  • Luke Hoskin and Tim Millar (Protest the Hero)
  • Mark Tremonti (Alter Bridge)
  • Robin Staps (The Ocean)
  • Synyster Gates (Avenged Sevenfold)
  • Tony Iommi (Black Sabbath)

Menurut D'ers sejati,, siapa dari 10 nama diatas yang mendapatkan vote tertinggi untuk menjadi gitaris terbaik,? hayooo siapa,?hehehe :) :)
Kalau saya pribadi dari 10 nama diatas paling suka Synyster Gates dan John Petrucci. Sebenarnya masih banyak nama yang saya suka, seperti Joe Satriani, Steve Vai, dan gitaris lokal yaitu Dewa Budjana :)


Ehm,, gak usah basa-basi lagi ya D'ers,, dan berikut ini saya berikat hasil vote gitaris terbaik 3rd Annual Loudwire Music Award :
Source : http://loudwire.com/best-guitarist-of-2013-3rd-annual-loudwire-music-awards/
Gitaris jagoan Anda mendapat berapa banyak vote D'ers,?hehehe :)

Terimakasih ya D'ers sudah setia mengunjungi MCD,, dan semoga informasi saya dapat bermanfaat. Penghargaan bukan tujuan utama bagi para Gitaris tersebut diatas, tapi dengan sebuah penghargaan, mungkin mereka akan lebih baik dalam memberikan Karya-karya mereka,, dan pastinya akan lebih meningkatkan kualitas individu mereka.

Bagi para musisi lokal,, saya berharap semoga para musisi dapat lebih memberikan karya-karya yang benar berkualitas,, dan pastinya untuk memajukan permusikan Indonesia. Setuju kan semuanya,?? ;)
Salam dan Terimakasih :) :) hehe... jumpa lagi di artikel selanjutnya ya...

No comments:

Post a Comment